Bhakti Persada: Jurnal Aplikasi Ipteks (May 2023)

Pemberian Edukasi dalam Upaya Pencegahan Stunting di Kelurahan Karang Anyar Kecamatan Mamajang Kota Makassar

  • Baharuddin Baharuddin,
  • Erlina Y Kongkoli

DOI
https://doi.org/10.31940/bp.v9i1.10-15
Journal volume & issue
Vol. 9, no. 1
pp. 10 – 15

Abstract

Read online

Masalahstuntingdi Indonesiabelum dikatakan menurun karena masih banyak daerah yang belum menunjukkan penurunan yang berarti, bahkan cenderung meningkat. Tujuan kegiatan ini untuk memberikan edukasi sebagaisalah satu solusi untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Program tersebut dimulai dari remaja, perempuan calon pengantin, ibu hamil dan menyusui. Metode penelitian yang dilakukan menggunakan pendekatan cross sectional dengan melakukan observasi, survey dan pengumpulan data langsung dalam satu waktu. Terdapat tiga puluh dua ibuhamil atau yang pernah mengalami masalah kehamilan yang diberikan pre testt dan post testt. Hasilnyamenunjukkan bahwa sasaran 85% menjawab serta dapat menjelaskan pentingnya makanan bagi ibu untuk pencegahanstunting. Kesimpulan masyarakat yang pengetahuannya baik, dapat menjadi motivasi bagi yang lain dalam hal meningkatkan pengetahuanmengenai stunting.

Keywords