JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia) (Mar 2023)

Analisis potensi pembentukan kawasan industri hasil tembakau dalam perspektif ekonomi

  • Nurdiana Mulyatini,
  • Elin Herlina,
  • Dendy Syaiful Akbar,
  • Faisal Haris Eko Prabowo

DOI
https://doi.org/10.29210/020231920
Journal volume & issue
Vol. 9, no. 1
pp. 334 – 340

Abstract

Read online

Tembakau merupakan salah satu komoditas perdagangan yang bernilai tinggi dan mampu menggerakan ekonomi nasional. Pembentukan Kawasan Industri Hasil Tembakau (KIHT) dimaksudkan untuk memberikan kemudahan dan pembinaan bagi pengusaha hasil industri tembakau serta menumbuhkan industri lokal. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis potensi Pembentukan Kawasan Industri Hasil Tembakau (KIHT) di Kabupaten Ciamis dalam perspektif Ekonomi. Metode yang digunakan yaitu analisis deskriftif Kualitatif. Hasil Penelitian menunjukan Kabupaten Ciamis layak untuk mendirikan Kawasan Industri Hasil Tembakau (KIHT) dilihat berdasarkan potensi ketersediaan bahan baku lokal, penyerapan tenaga kerja, peningkatan kontribusi PDRB, peningkatan investasi dan peningkatan penerimaan cukai hasil tembakau.

Keywords