Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan (May 2017)
PEMANFAATAN METODE SAW PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN
Abstract
Students who are in junior high school should have been able to read children stories appreciative. However, based on the results of research that has been done, appreciative children's story reading skills in students is still low due to the model applied learning teachers have not been effective. This study is a follow-up that aims to identify effective learning model that can be used by teachers in teaching reading children stories appreciative. The learning model studied is a model of Group Investigation (GI) and Jurisprudential Inquiry (JI) to utilize the Simple Additive Weighting (SAW) method for support decision. The criteria on which the decision is motivation and student learning outcomes. Based on the analysis of data using SAW method, it is known that an effective learning model applied to teachers in teaching reading children's stories are appreciative GI learning model. Siswa yang duduk di bangku SMP selayaknya telah mampu membaca apresiatif cerita anak. Namun, berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, keterampilan membaca apresiatif cerita anak pada siswa masih rendah dikarenakan model pembelajaran yang diterapkan guru belum efektif. Penelitian ini merupakan penelitian lanjutan yang bertujuan untuk mengetahui model pembelajaran efektif yang dapat digunakan guru dalam pembelajaran membaca apresiatif cerita anak. Model pembelajaran yang diteliti adalah model Group Investigation (GI) dan Jurisprudential Inquiry (JI) dengan memanfaatkan metode Simple Additive Weighting (SAW) sebagai pendukung keputusan. Adapun kriteria yang menjadi dasar pengambilan keputusan adalah motivasi dan hasil belajar siswa. Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan metode SAW, dapat diketahui bahwa model pembelajaran yang efektif diterapkan guru dalam pembelajaran membaca apresiatif cerita anak adalah model pembelajaran GI.
Keywords