Telematika (Feb 2013)

ANIMASI IKLAN 3D SAFETY DRIVING

  • Yusron Aulia

Journal volume & issue
Vol. 6, no. 1

Abstract

Read online

Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sebuah aplikasi video iklan bertemakan tentang keamanan mengemudi sebagai media edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya keamanan dalam mengemudi. Begitu pentingnya keamanan mengemudi, maka menjadi pengemudi aman menjadi keharusan bagi setiap anggota masyarakat. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, dokumentasi dan studi pustaka. Untuk pengembangan sistem multimedia dilakukan berdasarkan tiga tahapan yaitu: Pra Produksi, Produksi, dan Pasca Produksi. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi video iklan animasi 3D bertemakan keamanan mengemudi. Aplikasi yang dihasilkan berekstensi .mpeg untuk CD/DVD, .mkv untuk diputar di computer, dan .mp4 yang diunggah di internet. Selain fungsi iklan animasi ini sebagai penyampaian pesan dan memotivasi masyarakat untuk lebih disiplin, tertib dan aman dalam mengemudi, dan juga sebagai penginspirasi untuk lebih mengembangkan animasi karya asli Indonesia Kata kunci : animasi, iklan, 3D, safety, driving.The purpose of this research is to create an application video on driving safety themed advertising as a medium to educate people about the importance of safety in driving. Once the importance of driving safety, becomes a safe driver is a must for every member of the community. Data collection methods used in this study is the observation, documentation and literature. For the development of multimedia systems is done based on three stages: Pre-Production, Production, and Post Production. The results of this research is the application of 3D animation video ads themed driving safety. The resulting application extension .Mpeg to CD / DVD .Mkv to be played on the computer, and .Mp4 uploaded on the internet. In addition to the function of these animated ads as delivering a message and motivate people to be more disciplined, orderly and safe driving, and also as an inspiration to further develop original works of Indonesian animation. Keywords : animation, advertising, 3D, safety, driving.