Madaniya (Feb 2024)

Pelatihan Budidaya Jamur Tiram

  • Nurul Magfirah,
  • Anisa Anisa,
  • Rahmatia Thahir,
  • Andi Mulawakkan Firdaus

DOI
https://doi.org/10.53696/27214834.755
Journal volume & issue
Vol. 5, no. 1

Abstract

Read online

Kegiatan pelatihan budidaya jamur tiram ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada mitra mengenai teknik budidaya jamur tiram. Kegiatan ini berlangsung selam 14 hari, yang berlokasi di Kecamatan Bontomarannu Kabupaten Gowa. Mitra sasaran kegiatan ini adalah kelompok tani Tana Lompoa. Tahapan pelaksanaan kegiatan yakni (1) survey; (2) tahap persiapan rumah jamur (kumbung) serta menyiapkan fasilitas pendukung kegiatan pelatihan dan praktek di lapangan; (3) Pelatihan dan demonstrasi; (4) Praktek budidaya jamur tiram, mitra melakukan budidaya jamur secara mandiri.

Keywords