Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan (Sep 2017)

¬PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP TEKANAN HIDROSTATIS DAN HUKUM ARCHIMEDES SISWA SMP¬ MELALUI PEMBELAJARAN DISCOVERY

  • Maksem Niksoni Late,
  • Sutopo Sutopo,
  • Lia Yuliati

DOI
https://doi.org/10.17977/jptpp.v2i9.9952
Journal volume & issue
Vol. 2, no. 9

Abstract

Read online

This study aims to increase the students’ comprehension of the concept of hydrostatic pressure and the law of Archimedes through discovery learning. The subjects of the study were VIII-A SMPK Citra Bangsa Kupang, Province of East Nusa Tenggara in the academic year 2016/2017. The data of this study consisted of quantitative and qualitative data. The instruments used in the study were pretest and posttest in the form of reasoned multiple choice. The result of data analysis of concept comprehension showed that the posttest average score was 83.33 and it was greater than the pretest score that achieved 46.66. The calculation of d-effect size was 2.73 (very high category) and N-gain was 0.69 (medium category). Thus, it is concluded that the discovery learning model has a positive impact on the improvement of concept comprehension. Penelitian ini bertujuan meningkatkan pemahaman konsep tekanan hidrostatis dan hokum Archimedes siswa melalui pembelajaran discovery. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIIIA SMPK Citra Bangsa Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur tahun pelajaran 2016/2017. Data penelitian terdiri atas data kuantitatif dan kualitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu pretes dan postes dalam bentuk pilihan ganda beralasan. Hasil analisis data pemahaman konsep menunjukkan bahwa skor rata-rata postes 83,33 lebih besar daripada skor rata-rata pretes 46,66. Perhitungan d-effect size sebesar 2,73 (kategori sangat tinggi) dan N-gain sebesar 0,69 (kategori sedang). Maka, disimpulkan bahwa model discovery learning memberikan dampak positif terhadap peningkatan pemahaman konsep.

Keywords