Ethos: Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (Jan 2022)

Penyuluhan Pencegahan Penularan Covid-19 Pada Penderita Hiv Di Rsud Dr Moewardi Surakarta

  • Evi Nurhayatun,
  • Nurhasan Agung Prabowo

DOI
https://doi.org/10.29313/ethos.v10i1.8344
Journal volume & issue
Vol. 10, no. 1
pp. 136 – 143

Abstract

Read online

People with HIV are susceptible to COVID-19 and if they have been exposed to COVID-19, they tend to be more severe than other populations. Kelompok Dukungan Sebaya (KDS) solo plus has problems with personal protective equipment that is not optimal, stress and anxiety, higher risk of infection and lower body resistance. Therefore, it is important to do prevention education, clean and healthy lifestyle, how to take medicine during the pandemic and recognize early symptoms of disease for people living with HIV (PLWHA/people with HIV AIDS). This community service provides a solution by providing information on COVID-19 for people with HIV, providing personal protective equipment and making a safety guidebook for HIV. This activity is going well and supports the prevention of transmission of COVID-19 in HIV sufferers KDS Solo Plus. Suggestions for continuing educational activities like this with a wider range of participants and more creative methods. Penderita HIV adalah penderita yang rentan terkena COVID-19 dan jika sudah terkena COVID-19, mereka cenderung lebih parah dibandingkan populasi lainnya. Kelompok Dukungan Sebaya (KDS) Solo Plus mempunyai permasalahan, yaitu pada alat pelindung diri tidak optimal, stres dan kecemasan, risiko tertular lebih tinggi, dan daya tahan tubuh yang lebih rendah. Oleh karena itu, penting dilakukan edukasi tentang pencegahan, pola hidup bersih, sehat, cara minum obat saat pandemi, dan pengenalan gejala awal penyakit pada orang yang hidup dengan HIV (ODHA). Pengabdian masyarakat ini memberikan solusi dengan cara penyuluhan COVID-19 bagi penderita HIV, pemberian alat pelindung diri, dan pembuatan buku panduan keselamatan pada penderita HIV. Kegiatan ini berjalan baik dan mendukung pencegahan penularan COVID-19 pada penderita HIV KDS Solo Plus. Saran untuk melanjutkan kegiatan edukasi seperti ini adalah dengan cakupan peserta lebih luas dan metode yang lebih kreatif.

Keywords