MaPan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran (Dec 2018)
MEMBANGUN KARAKTER MAHASISWA MELALUI NILAI-NILAI MATEMATIKA
Abstract
Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk membangun karakter mahasiswa melalui nilai-nilai matematika, capaian pembelajaran mata kuliah dan upayanya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui angket, studi literatur, dan wawancara. Hasil penelitian diperoleh bahwa terdapat nilai-nilai matematika yang dapat membentuk karakter. Nilai-nilai matematika yang ada pada setiap mata kuliah dapat membangun karakter mahasiswa yang meliputi sikap sungguh-sungguh, teliti, jujur, kerja keras, tekun dan yang lainnya. Pendidikan karakter dibutuhkan oleh mahasiswa dan membutuhkan figur teladan dan bimbingan dalam membangun karakter mahasiswa. Abstract: The study aims to build the students’ characters through the values of mathematics, the achievement of learning subjects and efforts. The method used was qualitative method by collecting data through questionnaire, literature study, and interview. The study findings showed that there were mathematical values that were able to build the characters, the study program set the learning outcomes actualized in every subject. The values of every subject could build the students’ characters through the characteristics of the subject consisting of the attitude of earnest, thorough, honest, hard work, diligent and so forth. The character education is urgently needed by the students and requires an exemplary figure and guidance in building the characters of the lecturers.
Keywords