JUPIIS (Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial) (Dec 2019)

Optimalisasi Kemampuan Personel Batalyon A Dalam Melaksanakan Tugas Operasi Pertahanan Pantai X

  • Farick Farick,
  • Agus Salim,
  • Sunarjo Slamet Widodo

DOI
https://doi.org/10.24114/jupiis.v11i2.14784
Journal volume & issue
Vol. 11, no. 2
pp. 428 – 437

Abstract

Read online

Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mengetahui tentang kemampuan personel Batalyon A dalam melaksanakan operasi pertahanan pantai. Penelitian ini akan membahas mengenai optimalisasi kemampuan Batalyon A dalam melaksanakan tugas Operasi Pertahanan Pantai di daerah x. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara dengan informan/narasumber yang memiliki pengetahuan ataupun informasi terhadap objek penelitian serta observasi langsung terhadap objek terkait. Hasil penelitian menunjukkan jumlah personel saat ini hanya sekitar 70% (satu Batalyon) dari standar. Padahal pantai x memiliki panjang 73 km yang membutuhkan pengawakan sekitar lima batalyon. Dapat disimpulkan saat ini jumlah personel Batalyon A belum optimal untuk melaksanakan opshantai di wilayah pantai x, baik dari segi jumlah maupun dari pembinaan.

Keywords