Jurnal Akuntansi Aktual (Feb 2022)

Konflik kepentingan dan keterlibatan auditor: sebuah studi fenomenologi

  • Zultilisna Djusnimar,
  • Ruri Octari Dinata

DOI
https://doi.org/10.17977/um004v9i12022p001
Journal volume & issue
Vol. 9, no. 1
pp. 1 – 14

Abstract

Read online

Abstract This study aims to show the involvement of auditors in conflicts of interest with company management. This study indicates that conflicts of interest might arise between auditors and company management with indicators can be noticed during the audit process. This study employs a qualitative approach and phenomenological method to reveal the phenomenon of conflict of interest between auditors and company management. The study was carried out in a hospital as an audit client and a public accounting firm as an auditor in East Java. The results demonstrated that there was a conflict of interest between auditors and clients based on economic dependency, career threats, and ethical dilemmas experienced by auditors, thereby lowering independence, professionality, and scepticism. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan keterlibatan auditor dalam konflik kepentingan dengan manajemen perusahaan. Penelitian ini berfokus pada bagaimana konflik kepentingan dapat muncul antara auditor dan manajemen perusahaan dan indikasi konflik kepentingan tersebut terlihat selama proses audit berlangsung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan metode fenomenologi untuk mengungkapkan fenomena konflik kepentingan di antara auditor dan manajemen perusahaan. Objek penelitian dilakukan di salah satu rumah sakit sebagai klien audit dan kantor akuntan publik sebagai auditor yang berada di Jawa Timur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi konflik kepentingan antara auditor dan klien perusahaan yang didasarkan pada ketergantungan ekonomi, ancaman karir, serta dilema etis yang dialami oleh auditor sehingga mengurangi sikap independen, profesional, dan skeptis.

Keywords