Teras Jurnal: Jurnal Teknik Sipil (Mar 2024)

Pengaruh Asal Tenaga Kerja Konstruksi Terhadap Produktifitas kerja, Studi Kasus Proyek CWM - 01 Universitas Malikussaleh

  • Juanda,
  • Wesli,
  • Sofyan,
  • Khairullah,
  • Maizuar

DOI
https://doi.org/10.29103/tj.v14i1.1082
Journal volume & issue
Vol. 14, no. 1
pp. 305 – 320

Abstract

Read online

Abstrak Tenaga kerja menjadi salah satu bagian terpenting dalam pembangunan dan faktor penunjang keberhasilan proyek yang baik. Kemampuan tenaga kerja lokal dan luar daerah berpengaruh dalam percepatan pembangunan dan efisien pembangunan, dan besar pengaruh tenaga kerja lokal dan tenaga kerja luar daerah terhadap pekerjaan. Metode observasi dan kuesioner dilakukan dengan pengamatan dilapangan untuk menghitung besarnya produktivitas dan rasio pemanfaatan tenaga kerja, hasil Perhitungan uji realibilitas kostruk didapat nilai 0,847 menunjukan good reability, setelah dilakukan pengujian hubungan krateristik model pada sofware SEM Amos versi 23 menunjukan bahwa CMIN/DF 3,076 maka syarat ≤ 2 telah terpenuhi maka dinyatakan goodness of fit, maka rasio pemenfaatan tenaga kerja lokal 0,076 jam atau 25,5% sedangkan tenaga kerja non lokal 0,077 jam atau 25,8% pengaruh produktifitas tenaga kerja lokal dan non lokal pada persentase kemampuan bekerja Pasangan Dinding Bata 34,57%, plesteran dinding bata 7,20% dan setatus pekerja non lokal lebih cepat dari pekerja lokal pada pemasangan keramik didapatkan 16,48% lebih cepat penyelesaiannya terhadap pekerja lokal maka besarnya pengaruh asal tenaga kerja terhadap produktifitas kerja mempuyai pengaruh yang sangat signifikan terhadap rasio pemanfaatan tenaga kerja. Kata kunci: Produktifitas, Rasio Pemanfaatan Tenaga Kerja, Pengaruh Asal Abstract Labor is one of the most important parts in development and a factor that supports the success of a good project. The ability of local and non-regional workers influences the acceleration of development and efficient development, and the large influence of local and non-regional workers on employment. Observation and questionnaire, question sheets and direct observation in order to obtain input data to calculate the amount of productivity and labor utilization ratio, of the construction reliability test calculation, a value of 0.847 is obtained, indicating good reliability, after testing. The model characteristic relationship in SEM Amos software version 23 shows that CMIN/DF is 3.076, then the condition ≤ 2 has been fulfilled, then it is declared goodness of fit, then the utilization ratio of local labor is 0.076 hours or 25.5% while non-local labor is 0.077 hours or 25. 8% influence of local and non-local labor productivity on the percentage of work ability of brick wall masonry 34.57%, brick wall plastering 7.20% and one hundred non-local workers faster than local workers and for ceramic installation 16.48% quicker completion for local workers, the magnitude of the influence of the origin of the workforce on work productivity has a very significant influence on the labor utilization ratio. Keywords: Productivity, Labor Utilization Ratio, Effect of Origin

Keywords