Journal of Aceh Physics Society (Jan 2018)

Measurement and Analysis of Output Radiation Dose on X-Ray Device over 10 Years at Hospitals in Medan City

  • Herty Afrina Sianturi,
  • Martha Rianna,
  • Timbangen Sembiring,
  • Marhaposan Situmorang

Journal volume & issue
Vol. 7, no. 1
pp. 1 – 5

Abstract

Read online

Telah dilakukan pengukuran dosis radiasi keluaran pada empat pesawat sinar-X yang sudah berusia lebih dari 10 tahun di unit radiologi rumah sakit di kota Medan dengan spesifikasi yang berbeda. Badan Tenaga Atom Internasional (IAEA), telah merekomendasikan penggunaan tingkat panduan agar dosis radiasi yang diterima pasien dengan tetap mempertahankan kualitas citra film yang dihasilkan untuk kepentingan keselamatan pasien. Untuk melihat kualitas dari pesawat sinar-X ini dapat dilakukan uji akurasi tegangan dan uji akurasi lamanya penyinaran dosis sebagai proses quality control. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui nilai penyimpangan tegangan tabung (kVp) dan arus waktu tabung (mAs) dalam batas toleransi yang ditetapkan oleh PERKA BAPETEN No 9 Tahun 2011. Metode yang dilakukan adalah dengan mengukur tegangan keluaran tabung menggunakan detektor Piranha CB2-10090128 dan mengukur jarak antara tabung X-Ray ke detektor Piranha CB2-10090128 sejauh 100 cm seperti pada acuan pada PERKA BAPETEN No. 9 Tahun 2011. Hasil pengujian kemudian dianalisa sehingga didapatkan kesimpulan performa dari alat tersebut apakah masih dalam kondisi baik atau tidak. Dari empat pesawat sinar-X pada rumah sakit di kota Medan didapatkan hanya satu pesawat yang tidak melebihi ambang batas yang diperbolehkan oleh PERKA BAPETEN No. 9 Tahun 2011. Kata Kunci: Dosis Radiasi, Pesawat sinar-X, PERKA BAPETEN No. 9 Tahun 2011, Akurasi Tegangan There have been measurements of output radiation dose for four X-Ray device over ten years of radiology units some hospitals in Medan city with different specifications. The International Atomic Energy Agency (IAEA) has recommended the use of guidance levels for the optimum patient-received radiation dose while maintaining the quality of film imagery generated for the patient safety. To see the quality of this X-ray device can be tested the accuracy of voltage and duration of dose irradiation as a quality control process. The purpose of this research is to know the value of tube voltage deviation (kVp) and tube time (mAs) to meet the tolerance limit specified by PERKA BAPETEN No 9, 2011. The method is to measure the output voltage of tube using Piranha CB2-10090128 detector and measure the distance between the X-Ray tubes to the Piranha CB2-10090128 detector as far as 100 cm as in reference to the PERKA BAPETEN no. 9, 2011. The results give the conclusion that the performance of the device is still in good condition or not. For the four X-ray devices in hospitals at Medan give only onedevice does not exceed the limited permitted by PERKA BAPETEN No. 9,2011. Keywords: Radiation Dose, General Radiography, PERKA BAPETEN No. 9 Tahun 2011 accurate of voltage, accurated radiation Referensi Adhikari, Suraj Raj. 2012. Effect And Application Of Ionization Radiation (X-Ray) In Living Organism. Kaski: Volume 3.The Himalaya Physics. Badan Pengawas Tenaga Nuklir, Peraturan Kepala BAPETEN No. 8 Tahun 2011 tentang Keselamatan Radiasi dalam Penggunaan Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik dan Intervensional, 2011. BAPETEN, 1999, Surat Keputusan Kepala Bapeten nomor 01/Ka-Bapeten/V-99 tentang Kesehatan terhadap radiasi pengion, Jakarta BATAN, 2005, Disain Penahan Ruang Sinar – X, Pusdiklat, BATAN, Jakarta Bushong, Steward C. 2013. Radologic Science for Technologists. 10th edition.United State of America : CV. Mosby Company. Kramer, H. M., dan Selbach, H. J. 2008. Extension of the Range of Definition of the Practical Peak Voltage up to 300 kV. The British Journal of Radiologhy (81):693-698. Rassad, S. dkk, Radiologi Diagnostik, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Rumah Sakit Dr Cipto Mangunkusumo, Jakarta (2000). Suryanto, Sigit Bachtiar. 2011. Analisis Pembentukan Gambar Dan Batas Toleransi Uji Kesesuaian Pada Pesawat Sinar-X Diagnostik. Prosiding Seminar Penelitian Dan Pengelolaan Perangkat Nuklir. Trikasjono, T. dkk. 2009. Analisis Keselamatan Pesawat Sinar-X di Instalasi Radiologi Rumah Sakit Umum daerah Sleman Yogyakarta. Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Nuklir PTNBR – BATAN. Vassileva, J. 2004. A Phantom for Dose Image Quality Optimization in Chest Radiography. The British Journal of Radiologhy 75:837-842. Wadianto, Azis Muslim. 2017. Uji Akurasi Tegangan Tinggi Alat Rontgen Radiography Mobile. INOVASI, Volume XIX Nomor 1,Januari 2017