As-Sibyan (Jun 2017)

PERILAKU KETIDAKMATANGAN SOSIAL-EMOSIONAL PADA ANAK USIA DINI

  • Yahdinil Firda Nadhirah

Journal volume & issue
Vol. 2, no. 01
pp. 59 – 74

Abstract

Read online

Perkembangan sosial dan emosi pada anak merupakan kondisi emosi dan kemampuan anak merespon lingkungannya di usia sebelumnya. Para ahli juga sepakat bahwa perkembangan sosial-emosional anak bertujuan untuk mengetahui bagaimana dirinya. Bagaimana cara berhubungan dengan orang lain yaitu teman sebaya dan orang yang lebih tua darinya. Bertanggung jawab akan diri sendiri maupun orang lain dan berprilaku sesuai dengan pro sosial.

Keywords