Economica (Oct 2015)

PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS), RETURN ON ASSETS (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM) DAN DEBT EQUITY RATIO (DER) SECARA SIMULTAN TERHADAP TINGKAT KEUNTUNGAN SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

  • hayu yolanda utami

DOI
https://doi.org/10.22202/economica.2015.v4.i1.271
Journal volume & issue
Vol. 4, no. 1
pp. 1 – 10

Abstract

Read online

Penelitian ini menganalisis apakah Earnings Per Share (EPS), Return On Assets (ROA), Net Profit Margin (NPM) dan Debt Equity Ratio (DER) secara simultan berpengaruh terhadap tingkat keuntungan saham. Metodologi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang sahamnya aktif diperdagangkan berdasarkan frekuensi perdagangan di Indonesia dikenal sebagai LQ-45 companies tetapi hanya dibatasi pada perusahaan non keuangan tahun 2006-2008 di Bursa Efek Indonesia (BEI). Hasil penelitian menunjukkan bahwa EPS, ROA, NPM dan DER memiliki pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap tingkat keuntungan saham dan tidak terjadi penyimpangan asumsi klasik setelah melewati uji autokorelasi, heterokedastisitas, multikolinearitas serta uji normalitas.

Keywords