Jurnal Benefita (Mar 2020)

PENGARUH BUSINESS KNOWLEDGE TERHADAP BUSINESS PERFORMANCE MELALUI BUSINESS SKILL DAN INNOVATION PADA UMKM KOTA PADANG DI ERA INDUSTRI 4.0

  • Hasmaynelis Nelis Fitri,
  • Ramdani Bayu Putra Bayu Putra,
  • Lusiana Lusiana Lusiana

DOI
https://doi.org/10.22216/jbe.v5i1.4405
Journal volume & issue
Vol. 5, no. 1
pp. 39 – 49

Abstract

Read online

The increasingly strong pressure of change in the industrial era 4.0 has forced all entities to make changes. Therefore the purpose of this study is to find out and analyze the effect of the influence of business knowledge on business performance through business skills and innovation in micro, small and medium enterprises (MSMEs) in the city of Padang in the industrial era 4.0. The population and sample of this study were 225 MSMEs in Padang City. The model of this study is structural equation modelings (SEM), with an analysis tool using SmartPLS 3. The findings of this study conclude that there is a positive and significant influence of business knowledge, business skills, innovation on business performance. In addition, it was also found that business knowledge has a positive and significant effect on business skills and innovation. While indirect effects through innovation variables are found in the fact that innovation cannot play a role in strengthening the influence of business knowledge on business performance. But the indirect effect through the variable business skills, found a significant effect of business knowledge on business performance. Desakan perubahan yang semakin kuat di era industri 4.0, telah memaksa semua entitas untuk melakukan perubahan. Oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pengaruh business knowledge terhadap business performance melalui business skill dan innovation pada Usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Kota Padang di era industri 4.0. Populasi dan sampel penelitian ini adalah 225 UMKM di Kota Padang. Model penelitian ini adalah structural equation modelings (SEM), dengan alat analisis menggunakan SmartPLS 3. Temuan penelitian ini menyimpulkan terdapat pengaruh positif dan signifikan business knowledge, businee skills, innovation terhadap business performance. Selain itu, juga ditemukan bahwa business knowledge berpengaruh positif dan signifikan terhadap business skills dan innovation. Sedangkan pengaruh tidak langsung melalui variabel innovation ditemukan fakta bahwa innovation tidak dapat berperan dalam memperkuat pengaruh business knowledge terhadap business performance. Namun pengaruh tidak langsung melalui variabel businee skills, ditemukan pengaruh yang signifikan business knowledge terhadap business performance.

Keywords