Jurnal Studi Islam dan Kemuhammadiyahan (Apr 2022)

Peran K.H Abdul Wahid Hasyim dalam Pendidikan dan Pengaruhnya dalam Pendidikan Islam

  • Yustifa Tariful Mujiana Khariyah

DOI
https://doi.org/10.18196/jasika.v2i1.17
Journal volume & issue
Vol. 2, no. 1

Abstract

Read online

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui peran K.H Abdul Wahid Hasyim dalam Pendidikan dan pengaruhnya dalam pendidikan islam. Artikel ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Adapun metode pengumpulan data yang digunakan adalah library research. Artikel penelitian ini mengungkap bahwa K.H Abdul Wahid Hasyim sangat berperan dalam dunia pendidikan diantaranya 1) konsep pemikiran dalam dunia pendidikan islam, 2) kurikulum pendidikan islam, 3) metode pembelajaran, 4) pengembangan potensi anak didik. Selanjutnya peran K.H Abdul Wahid Hasyim dalam pendidikan islam berdampak pada generasi termasuk dalam membangun pesantren dan menerapkan sistem pendidikan tradisional dengan keahliannya dan menghasilkan penerus generasi yang diinginkan.