Jurnal Ilmu Pendidikan (Aug 2015)

PENGEMBANGAN SOFTWARE ANALISIS BUTIR SOAL YANG PRAKTIS DAN APLIKATIF

  • Ali Muhson,
  • Barkah Lestari,
  • Supriyanto,
  • Kiromim Baroroh

DOI
https://doi.org/10.17977/jip.v20i2.4618
Journal volume & issue
Vol. 20, no. 2

Abstract

Read online

Abstract: Developing a More Practical and Applicable Item-Analysis Software. This study was aimed to develop item-analysis software, verify its feasibility, and identify the possible problems in using it, employing such research instruments as documentation, questionnaires, and interview guidelines to collect data. The result showed that the product was found to be more practical and applicable for classroom teachers, more specifically in the aspects of practicality and simplicity, usefulness, the sub­stance, and the appearance. This study also revealed the challenges in the utilization of the product: Teachers appear to have little knowledge and skill in using Microsoft Excel program, analyzing items, and handling technical constraints. Keywords: feasibility, item-analysis software, development Abstrak: Pengembangan Software Analisis Butir Soal yang Praktis dan Aplikatif. Artikel hasil pene­litian dan pengembangan ini memaparkan kelayakan program aplikasi Analisis Butir Soal (AnBuso). Data untuk uji kelayakan diperoleh melalui dokumentasi, kuesioner, dan wawancara, selanjutnya di­analisis secara deskriptif dan menjadi masukan untuk perbaikan. Software AnBuso dan buku panduan pengoperasian telah dimanfaatkan guru untuk melakukan analisis butir soal. Software dinilai layak dilihat dari aspek kepraktisan dan kemudahan, kebermanfaatan, substansi, dan tampilan. Kendala pemanfaatan software terkait dengan kurangnya penguasaan guru dalam pengoperasian program aplikasi Microsoft Excel, kurang terbiasa melakukan analisis butir, dan keterbatasan pemahaman konsep tentang analisis butir. Kata kunci: AnBuso, kelayakan, analisis butir soal, pengembangan

Keywords