Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia (Dec 2020)
PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS PROJECT BASED LEARNING MATERI SEPAK BOLA KELAS TINGGI SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN PASURUAN
Abstract
Tujuan penelitian pengembangan ini adalah mengembangkan dan menguji kelayakan produk perangkat pembelajaran berbasis model pembelajaran Project Based Learning dalam pembelajaran pendidikan jasmani, kesehatan dan rekreasi materi sepakbola di Sekolah Dasar Kabupaten Pasuruan. Dalam penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D). Pengumpulan data menggunakan instrumen angket/kuesioner. Subjek uji coba kelompok kecil berjumlah 6 guru PJOK dan uji coba kelompok besar berjumlah 8 guru PJOK. Berdasarkan hasil analisis data menunujukkan uji coba kelompok kecil dengan tingkat kelayakan 84%, uji coba kelompok besar dengan tingkat kelayakan 88%. Hasil dari penelitian dapat disimpulankan bahwa produk pengembangan perangkat pembelajaran layak digunakan. Abstract ____________________________________________________________ The purpose of this development research is to develop and test the feasibility of learning products based on the Project Based Learning learning model in physical education, sports and health learning soccer motion material in Pasuruan Regency Elementary School. In this study using the method of Research and Development (R&D). Data collection using a questionnaire / questionnaire. Small group trial subjects were 6 PJOK teachers and large group trials were 8 PJOK teachers. Based on the results of data analysis, it shows a small group trial with a feasibility level of 84%, a large group trial with a feasibility level of 88%. The results of the study can be concluded that the product development of learning devices is feasible to use.