Humanitas: Indonesian Psychological Journal (Nov 2012)

KEMATIAN AKIBAT BENCANA DAN PENGARUHNYA PADA KONDISI PSIKOLOGIS SURVIVOR : TINJAUAN TENTANG ARTI PENTING DEATH EDUCATION

  • Yulianti Dwi Astuti

DOI
https://doi.org/10.26555/humanitas.v2i1.314
Journal volume & issue
Vol. 2, no. 1
pp. 41 – 53

Abstract

Read online

AbstrakBerbagai macam bencana menimbulkan stres psikologis, tetapi stres akan meningkatapabila banyak orang terbunuh. Reaksi terhadap bencana untuk masing-masing individuberbeda-beda, tetapi reaksi terhadap kerusakan dapat berupa shock, rasa takut, sedih, danmarah, yang dapat mengarah terhadap pemungkiran peristiwa kerusakan yang telah terjadi.Kematian adalah bagian dari kehidupan, yang tiap-tiap individu baik anak maupun orangdewasa harus terbiasa dan memahaminya. Walaupun demikian, sebagaimana pendidikanseks, pengenalan terhadap topik kematian di sekolah dan perguruan tinggi kadang-kadangmengalami perlawanan karena kemungkinan efek kerusakan yang muncul, baik dari segibacaan, diskusi dan kegiatan lain yang berhubungan dengan topik iniKata kunci: pendidikan tentang kematian, kerusakan, perguruan tinggi, sekolah