Dunamis: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani (Apr 2019)
Prinsip Creatio Continua dan Imago Dei dalam Penerapan Kloning Terapetik: Manusia Merampas Peran Allah?
Abstract
Abstract. Therapeutic is a branch of genetical engineering technology that handles the healing of genetical diseases. The way to handle it is by manipulating human stem cell. Because it was related in trying to manipulate human genes, it raised the question of whether this technology was an attempt to seize God's role of life and death. This study aims to provide answers and at the same time determine the position of the Christian faith towards therapeutics through biblical studies based on creatio continua and imago Dei concept. Through this study, it was concluded that therapeutic is a space for human effort in carrying out their duties as a co-worker of God to improve the imperfection of creation. Abstrak. Terapetik adalah salah satu cabang dari teknologi rekayasa genetika yang menangani penyembuhan penyakit genetif. Cara penanganannya adalah dengan memanipulasi stem cell manusia. Oleh karena berkaitan dengan usaha memanipulasi gen manusia, maka menimbulkan pertanyaan apakah teknologi ini adalah upaya merampas peran Allah atas kehidupan dan kematian. Kajian dalam artikel ini bertujuan untuk memberikan jawaban dan sekaligus menentukan posisi iman Kristen terhadap terapetik melalui kajian biblika atas prinsip creatio continua dan imago Dei. Melalui kajian tersebut ditarik kesimpulan bahwa pada batas tertentu terapetik adalah ruang bagi upaya manusia dalam melaksanakan tugasnya sebagai rekan sekerja Allah untuk memperbaiki ketidaksempurnaan ciptaan.
Keywords