Jurnal Civil Engineering Study (Apr 2024)

ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS AKIBAT RELOKASI PASAR HEWAN DI BANGSRI KABUPATEN JEPARA

  • saqifah hilmatunniyah,
  • Khotibul Umam,
  • Yayan Adi saputro

DOI
https://doi.org/10.34001/ces.v4i01.889
Journal volume & issue
Vol. 4, no. 01

Abstract

Read online

Analisis ini dilatar belakangi oleh adanya relokasi pasar hewan bangsri yang mulai beroperasi pada 25 agustus 2022 hal ini menyebakan adanya penembahan beban lalu lintas dan dikarenakan pasar merupakan tempat baru dalam hal parkir masih terdapat maslah seperti kurang beraturan dalam memarirkan kendaraan. Maka dari itu diperlukan adanya analisis dampak lalulintas akibat relokasi pasar hewan bangsri, setelah dilakukan analisis didapatkan kapasitas simpang 4 bersinyal bangsri dengan pendekatan tertinggi yaitu pendekatan barat 830,55 smp dengan derajat kejenuhan tertinggi pada pendekatan utara 0,68 dan tundaan tertinggi terjadi pada pendekatan utara yaitu 30,4 dtk/smp dengan kategori D. Pada simpang 3 tak bersinyal jeruk wangi kapasitas simpang yaitu 1231 smp dan tingkat pelayanannya 0,41 dengan kategori B. analisis menggunaka Software Vissim dilakukan pada simpang 4 bersinyal bangsri output tingkat pelayanan yaitu LOS D dan simpang 3 tak bersinyal output tingkat pelayanan yatiu LOS A Kebutuhan ruang parkir pada pasar hewan bangsri yang harus disediakan untuk sepeda motor 99 SPR, kendaraan ringan 94 SPR, dan kendaraan berat 22 SPR

Keywords